Minggu, 17 Januari 2010

KARAKTERISTIK LELAKI SHLIH|SABAR MENGHADAPI UJIAN ALLAH

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Syukur Alhamdulillah kami masih bisa menyapa Anda semua, semoga selalu dalam limpahan rahmat-Nya.

Shalawat serta salam semoga tetap kepada junjungan Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam beserta keluarga dan sahabatnya.

Sahabat, kali ini kami akan membahas lagi masalah Karakteristik lelaki shalih, yaitu pada point;

SABAR MENGHADAPI UJIAN ALLAH.

Rabu, 06 Januari 2010

Pesan Indah

“Jalan dakwah itu berat. Bahkan sangat berat. Hingga sedikit pengikutnya. bagi seorang dai sejati, menapaki jalan dakwah yang panjang adalah pembuktian janji pada Allah dan Rasul-Nya. Ia takkan mundur ketika berada di medan amal pertempuran”

Sebuah Catatan untuk Menjalani Hidup
1. Yang singkat itu waktu.
2. Yang dekat itu mati.
3. Yang besar itu nafsu.
4. Yang berat itu amanah.
5. Yang sulit itu ikhlas.
6. Yang mudha itu berbuat dosa.
7. Yang abadi itu amal kebajikan.
8. Yang akan ditanyakan itu ‘apa yang kita kerjakan?’
9. Yang akan dihisab itu adalah apa yang kita miliki.
10. Yang indah itu jika kita bisa saling mengingatkan.

“Allah menguji keikhlasan dalam kesendirian
memberi kedewasaan di kala masalah berdatangan
melatih ketegaran dalam sakit dan kesedihan
Janganlah pernah menyerah. teruslah mengepakan sayap. Karena sabar adalah senyum dan semangat.”
“Jika kita mencintai karena Allah, maka bersiap-siaplah dicemburui Nabi dan syuhada. Jika Kita mencintai karena Allahdan dalam keridhaan-Nya, maka temukanlah cinta dari Ar-Rahman untuk orang-orang beriman.”

Sumber : Mengurai Cahaya


Yakinkah Sudah Siap?

Mulai dari persiapan ruhiyah, fikriyah, jasadiyah, maaliyah.

Persiapan saya sudah sampai mana ya?

Ruhiyah: Sudah mantapkah keinginan untuk segera menggenapkan stengah dien ini? amalan apa yang membuat saya merasa pantas untuk itu?
fikriyah: sejauh mana saya mengetahui hal2 tentang pernikahan?
Jasadiyah: apakah fisik saya menunjang untuk itu?
Maaliyah: apakah saya punya bekal untuk menuju gerbang itu?